Ustadku

Tertawa Berlebihan Membuat Puasa Ramadhan Sia-sia

Ada orang yang pahala puasanya hilang sama sekali di hadapan Allah SWT, ada juga yang separuh pahalanya hilang begitu saja karena perbuatannya yang sia-sia. Oleh karena itu, seorang muslim harus memahami kaidah satu bentuk yang ketika dia lakukan maka hal itu akan membuat puasanya sia-sia di hadapan Allah SWT. Apa sajakah itu? Tonton videonya.

Video Lainnya dari Riza Muhammad

Orang-orang Rugi dibulan Ramadhan, Sebaiknya Dihindari!
Membangun Kerukunan & Toleransi Dalam Masyarakat
Kehebatan Alquran Yang Harus Diketahui
Mari Meramadhankan Tubuh Kita